Dekan FK UNPATTI, Dr. dr. Bertha Jean Que, Sp.S., M.Kes melantik Pengurus Ikatan Alumni FK UNPATTI Periode 2025-2027 pada Sabtu (22/03/2025).
Pelantikan berlangsung di Ruang Dekan dan secara online via zoom bagi pengurus yang tidak bisa menghadiri acara dimaksud.
Kepengurusan periode ini dipimpin oleh Ketua yakni dr. Marthen Y. Matakupan, MMH.
Dalam sambutannya, Dekan berharap para Alumni dapat tetap bersinergi dengan almamaternya, termasuk mendukung berbagai kegiatan skala nasional maupun internasional yang diselenggarakan oleh FK.
No responses yet